Apa maksudnya Tritunggal

Posted on Wednesday, December 3, 2008 by Melica Shandra Ferra



APAKAH MAKSUD BAPA,ANAK,DAN ROH KUDUS Chapter 1>


Ketidakfahaman arti Tritunggal dalam Agama Kristian menjadi satu batu sandungan dalam umat Kristian.

~Sehingga begitu ramai paderi,orang-orang kuat Kristian sendiri bingung dengan soal ini..padahal dalam Alkitab semuanya sudah Difirmankan oleh Tuhan Allah kita..

~Kita tidak tahu sama ada mereka ini ada sungguh-sungguh memohon pengetahuan yang benar dari ALLAH atau tidak, tapi yang pasti peribadi saya sendiri bukan lah seorang PENGKHUTBAH,PENDETA,ATAU ORANG PENTING DALAM GEREJA..tapi saya percaya yakin dengan iman bahwa ALLAH akan memberi pengetahuan kepada saya untuk mengetahui arti sebenar dari hal ini.

~Ok sekarang kita lihat terlebih dahulu dalam kitab kejadian
1:26Berfirmanlah Allah: "Baiklah Kita menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita, supaya mereka berkuasa atas ikan-ikan di laut dan burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruh bumi dan atas segala binatang melata yang merayap di bumi."

~Kita lihat di atas ada ditulis "KITA", nah..di sini saudara ku kamu sendiri sudah melihat bahwa sebelum dunia diciptakan ALLAH bukan hanya ALLAH..

~Sekarang pasti kamu bingung iya kan?

~Ok sekarang kita lihat dalam Injil Matius

1:18Kelahiran Yesus Kristus adalah seperti berikut: Pada waktu Maria, ibu-Nya, bertunangan dengan Yusuf, ternyata ia mengandung dari Roh Kudus, sebelum mereka hidup sebagai suami isteri.

1:19Karena Yusuf suaminya, seorang yang tulus hati dan tidak mau mencemarkan nama isterinya di muka umum, ia bermaksud menceraikannya dengan diam-diam.
1:20Tetapi ketika ia mempertimbangkan maksud itu, malaikat Tuhan nampak kepadanya dalam mimpi dan berkata: "Yusuf, anak Daud, janganlah engkau takut mengambil Maria sebagai isterimu, sebab anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus.
1:21Ia akan melahirkan anak laki-laki dan engkau akan menamakan Dia Yesus, karena Dialah yang akan menyelamatkan umat-Nya dari dosa mereka."


~Tuhan Yesus lahir di dunia tapi DIA tidak berbapa,Kandungan di dalam Perawan Maria adalah dari Roh Kudus..

~Sekarang pasti anda akan menyadari sendiri "kalau Yesus dilahirkan tidak berbapa,bagaimana pulak dengan Adam? adam kan dibuat tanpa Bapa malahan tanpa ibu lagi.."

~Di sini jangan kamu confused kerana dalam kitab Kejadian
1:27Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya, menurut gambar Allah diciptakan-Nya dia; laki-laki dan perempuan diciptakan-Nya mereka.

~Seperti yang saya beri dalam ayat di atas tadi "KITA" YANG MERUJUK KEPADA YESUS KRISTUS DAN ROH KUDUS, adam dan hawa diciptakan dari debu dan tanah, dan Tuhan Allah menghembuskan nafas hidup (roh yang tidak bisa binasa) kepada manusia..

~Sekarang kita melihat "KENAPA KRISTIAN MENYEMBAH YESUS KRISTUS SEBAGAI TUHAN ALLAH?? ADAKAH TUHAN ORANG KRISTIAN INI TIGA?? BAPA,ANAK DAN ROH KUDUS??"

~Di sini saudara sudah bingung dan sakit kepala iya kan??

~Kita sudah melihat Ayat Firman dari Alkitab dimana "MALAIKAT MENYAMPAIKAN PESAN KEPADA MARIA, DI MANA MALAIKAT ITU MENGATAKAN BAHWA ANAK YANG DIKANDUNG ADALAH DARI ROH KUDUS"

~So, YESUS ITU ADALAH FIRMAN ALLAH , kerana Tuhan Yesus pernah berfirman bahwa DIA diutus oleh BAPA-NYA di surga untuk menyelamatkan dunia, Dan Dia datang ke dunia bukan atas diri-NYA sendiri..

~Sekarang pasti kamu akan berkata "BAGAIMANA BISA, FIRMAN MENJADI MANUSIA?? PERLUKAH TUHAN MENJELMA MENJADI MANUSIA?? BUKAN KAH DIA ITU PERKASA?? ERHMM...AJARAN INI SAMA SEPERTI AJARAN HINDU,YANG MEMPERCAYAI DEWA MEREKA AKAN MENJELMA MENJADI MANUSIA DAN MERASAI KESUSAHAN MANUSIA?? PELIK BANGAT..."

~Kita sudah melihat ayat Firman dalam kitab Kejadian di situ adanya KITA, sekarang kita lihat lagi dalam Injil Yohanes.

1:1Pada mulanya adalah Firman; Firman itu bersama-sama dengan Allah dan Firman itu adalah Allah.

~kamu lihat di situ ada FIRMAN dan ada ALLAH. Bagaimana Firman menjadi manusia dan terang, sekarang kita lihat lagi dalam Injil Yohanes

~
1:3Segala sesuatu dijadikan oleh Dia dan tanpa Dia tidak ada suatupun yang telah jadi dari segala yang telah dijadikan.
1:4Dalam Dia ada hidup dan hidup itu adalah terang manusia.
1:5Terang itu bercahaya di dalam kegelapan dan kegelapan itu tidak menguasainya

1:14Firman itu telah menjadi manusia, dan diam di antara kita, dan kita telah melihat kemuliaan-Nya, yaitu kemuliaan yang diberikan kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa, penuh kasih karunia dan kebenaran.


To Be Continued~


0 Responses to "Apa maksudnya Tritunggal":